Minggu, Agustus 30, 2015

1001 Cerita Keluarga Livina


Melakukan perjalanan dengan menggunakan kendaraan sudah menjadi bagian hidup sebagian besar keluarga di Indonesia. Makanya kebutuhan akan kendaraan yang aman dan nyaman menjadi salah satu perhatian.

Dibalik itu keseruan saat melakukan perjalanan dengan keluarga akan semakin terasa jika kendaraan yang digunakan memang mumpuni sesuai kebutuhan. Pasti ada banyak cerita menarik di balik perjalanan yang dilakukan.

Nah, oleh karena itu PT Nissan Motor Indonesia mengadakan kegiatan bertajuk 1001 Cerita Keluarga Livina. Berisi lomba membuat video bagi keluarga pemilik Nissan Grand Livina.

Berikut ini keterangan mengenai 1001 Cerita Keluarga Livina:

1001 Cerita Keluarga Livina adalah sebuah kegiatan lomba yang diadakan oleh Nissan Indonesia.
Peserta bisa upload VIDEO/FOTO TESTIMONI singkat di situs dan akan berkesempatan untuk memenangkan hadiah-hadiah berikut:
✓ 1 Mobil Nissan Grand Livina
✓ Uang Belanja Setahun (12 bulan x IDR 1 juta) untuk 3 Video Testimoni Favorit
✓ Voucher Belanja IDR 1 juta untuk 5 Foto Testimoni Favorit
Lomba ini boleh diikuti semua warga negara Indonesia yang berusia minimal 18 tahun, memiliki kendaraan Nissan Grand Livina atau pernah mempunyai pengalaman bersama Nissan Grand Livina (milik sendiri atau orang lain).
Syarat dan Ketentuan lengkap bisa dilihat Di Sini